Memperbaiki potensio polytron bunyi kresek

Memperbaiki potensio polytron bunyi kresek - saat potensio polytron pada speaker aktip mengalami kerusakan kita rasa nya agak susah dalam mencari potensio bawaan dari speaker aktip merk polytron ditoko elektronik.
Jadi kita harus membawa ke servis center nya, kalau kita tidak membawa atau menyervis speaker aktip ke servis center polytron nya sendiri.

BACA JUGA

Sehingga kita harus memperbaiki potensio polytron bunyi kresek yang mengalami kerusakan, sering nya sebuah potensio mengalami kerusakan itu di akibatkan "potensio kotor atau ada karat" yang menempel di bagian dalam nya ada debu sehingga potensio pada speaker aktip sering berbunyi kresek kresek pada saat potensio di putar dan ada pula sebuah potensio yang pada saat di putar mengeluarkan bunyi yang tidak seimbang antara speaker R dengan Speaker L itu dikarenakan potensio mengalami kerusakan


Memperbaiki potensio polytron kresek yang mengeluarkan bunyi kresek kresek bisa kita lakukan dengan cara :

"Memberikan cairan khusus untuk membersihkan kotoran seperti debu atau pun karat yang menempel pada potensio tersebut" dengan menggunakan cairan khusus pembersih elektronik.

"Semprotkan cairan pembersih ke potensio melalu lubang yang terdapat pada potensio"

"Lalu putar putar potensio untuk mengeluarkan kotoran pada potensio" Setelah dikira potensio sudah bersih, Sekarang kita bisa mencoba untuk menyalakan speaker aktip.

Comments

Popular Posts